source
stringlengths 3
387
| target
stringlengths 5
485
|
---|---|
Pleasing God doesn't mean that we must busy ourselves with a new set of 'spiritual' activities | Menyenangkan Allah tidaklah berarti bahwa kita harus menyibukkan diri sendiri dengan berbagai aktivitas rohani |
As the Puritans said, whether cleaning house or preaching sermons, shoeing horses or translating the Bible, any human activity may constitute an offering to God | Seperti yang dikatakan oleh kaum Puritan tersebut, baik kita membersihkan rumah atau berkhotbah, memasang tapal kuda atau menerjemahkan Alkitab, apa saja yang dilakukan oleh manusia dapat dianggap sebagai sebuah persembahan kepada Allah |
We spend much time immersed in the mundane | Kita menghabiskan banyak waktu tenggelam dalam hal-hal duniawi |
'But we have the mind of Christ,' Paul reminds us | Namun, Paulus mengingatkan bahwa kita memiliki pikiran Kristus |
That truth is to guide everything we do | Kebenaran itulah yang harus memandu kita dalam melakukan segala sesuatu |
Caring for an elderly parent | Memberi perhatian kepada orangtua yang lanjut usia |
Cleaning up after a child | Merawat anak |
Sitting on a porch with a neighbor | Bercengkrama dengan seorang tetangga |
Fielding a customer's complaint | Mengatasi keluhan pelanggan |
Filling out patient charts at a nurses' station | Memerhatikan pasien dalam perawatan |
Sitting in traffic | Terjebak dalam kemacetan |
Sawing lumber | Menggergaji kayu |
Reporting tips | Memberi nasihat |
Shopping for groceries | Berbelanja barang kebutuhan |
We need faith and the mind of the Lord Jesus to recognize something of lasting value in even our most ordinary tasks. | Kita membutuhkan iman dan pikiran Tuhan Yesus untuk menyadari adanya nilai yang kekal di dalam tugas-tugas kita yang paling sederhana sekalipun. |
Mark your calendar now if you want to see the next celestial convergence of Venus, Jupiter, and the moon | Tandai kalender Anda sekarang, jika Anda ingin melihat lagi posisi sejajar planet Venus, Jupiter, dan Bulan |
On November 18, 2052, you'll be able to peer through the evening darkness as those solar system neighbors 'gather' in a tiny area of the sky | Pada tanggal 18 November 2052, Anda akan dapat melihat di kegelapan malam ketika sejumlah benda langit yang saling berdekatan di sistem tata surya tersebut berkumpul di suatu area kecil di angkasa |
That remarkable juxtaposition of reflective spheres last sparkled the night sky on December 1, 2008, and it will happen again 4 decades from now | Posisi sejajar sempurna dari benda-benda langit yang memantulkan cahaya tersebut terakhir kali terlihat di langit malam pada tanggal 1 Desember 2008, dan kejadian ini akan terulang kembali 4 dekade dari sekarang |
This predictability, as well as things such as eclipses and the return of Halley's Comet , prove the orderliness of the universe | Peristiwa alam yang dapat diprediksi ini, demikian juga dengan peristiwa-peristiwa alam lainnya seperti gerhana dan kembalinya komet Halley , membuktikan adanya keteraturan di alam semesta |
If no fixed set of laws governed the movement of everything in the universe, such predictions could not be made | Jika tidak ada hukum tetap yang mengatur pergerakan semua benda di alam semesta, ramalan-ramalan seperti ini tidak akan dapat dibuat |
Are these set rules more than random standards | Apakah keteraturan-keteraturan semesta ini lebih dari sekadar standar-standar yang acak |
Can we see God's hand in these celestial certainties | Dapatkah kita melihat tangan Allah di dalam keteraturan angkasa ini |
Look at Jeremiah 33:25-26 | Perhatikan Yeremia 33:25-26 |
God has in view the covenantal relationship between Himself and His people, and He uses a scientific fact in the analogy | Allah melihat hubungan perjanjian antara diri-Nya dan umat-Nya, dan Dia mempergunakan fakta ilmiah di dalam perumpamaannya |
In effect, God says that His fixed universal laws, 'the ordinances of heaven and earth have the same certainty as His promises to His covenant people | Dampaknya, Allah berkata bahwa segala hukum universal yang telah ditetapkan tersebut, perjanjian langit dan bumi, memiliki kepastian yang sama seperti janji-Nya dengan umat perjanjian-Nya |
God's laws have governed the universe since its creation and continue to do so with astounding predictability | Hukum-hukum Allah telah mengatur alam semesta sejak awal penciptaan dan terus berkelanjutan dengan praduga yang menakjubkan |
So mark your calendar, and be amazed by God's unchanging control. | Jadi tandailah kalender Anda, dan kagumilah kuasa Allah yang tidak berubah. |
Jean-Dominique Bauby's memoir, The Diving Bell and the Butterfly, describes his life after a massive stroke left him with a condition called 'Locked-In Syndrome.' | Sebuah buku catatan peristiwa dari Jean-Dominique Bauby, The Diving Bell and The Butterfly, menjelaskan kehidupan Bauby setelah ia terserang stroke berat yang menyebabkannya berada dalam kondisi yang disebut Locked-In Syndrome |
Although he was almost completely paralyzed, Bauby was able to write his book by blinking his left eyelid | Meskipun Bauby hampir lumpuh total, ia masih sanggup menulis buku dengan mengedipkan kelopak mata kirinya |
An aide would recite a coded alphabet, until Bauby blinked to choose the letter of a word he was dictating | Seorang asisten akan membacakan sebuah kode huruf alfabet, sampai Bauby mengedipkan mata untuk memilih huruf dari kata yang dimaksudkannya |
The book required about 200,000 blinks to write | Buku ini memerlukan sekitar 200.000 kedipan dalam penulisannya |
Bauby used the only physical ability left him to communicate with others | Bauby menggunakan satu-satunya kemampuan yang dimilikinya untuk berkomunikasi dengan orang lain |
In 2 Timothy we read of Paul experiencing a different kind of 'locked-in syndrome.' | Di 2 Timotius kita membaca bagaimana Paulus juga mengalami sindrom kelumpuhan yang berbeda |
Under house arrest, the apostle learned that his execution might be imminent | Ketika menjalani tahanan rumah, Rasul Paulus tahu bahwa eksekusinya tidak akan lama lagi |
With this in view, he told Timothy: 'I suffer trouble even to the point of chains; but the Word of God is not chained' | Dengan pemahaman ini, Paulus memberitahu Timotius: Karena pemberitaan Injil inilah aku menderita, malah dibelenggu seperti seorang penjahat, tetapi firman Allah tidak terbelenggu |
In spite of his isolation, Paul welcomed visitors, wrote letters of encouragement, and rejoiced at the spread of God's Word | Meskipun hidup di di dalam pengasingan, Paulus menyambut para pengunjung, menuliskan sejumlah surat yang menguatkan, dan bergembira karena penyebaran Injil Allah |
For some of us, circumstances may have isolated us from others | Bagi sebagian orang, banyak keadaan mungkin mengasingkan kita dari orang lain |
Lying in a hospital bed, serving time in a prison, or being a shut-in can make us feel that we are experiencing our own 'locked-in syndrome.' | Terbaring di rumah sakit, waktu melayani di penjara, atau menjadi seorang tertutup dapat membuat kita berpikir bahwa kita sedang mengalami sindrom kelumpuhan |
If this is true for you, why not prayerfully reflect on some ways you can still reach out to others. | Jika Anda mengalaminya, mengapa tidak berdoa untuk merefleksikan kembali sejumlah cara yang masih dapat dilakukan untuk menjangkau orang lain. |
Imagine going to work one day and being greeted by your boss, who says, 'Come by my office at 9:30 | Bayangkan suatu hari ketika Anda masuk kerja dan disapa oleh atasan Anda, yang berkata, Tolong datang ke kantor saya pukul 09.30 |
I'd like to talk to you about how you're doing on the job.' | Saya ingin membicarakan tentang kinerja Anda |
This could be a nervous time for you as you think about what your supervisor might say | Ini mungkin waktu yang menegangkan bagi Anda ketika Anda memikirkan apa yang akan dikatakan oleh atasan Anda |
You wonder, How does my boss think I've been doing | Anda bertanya-tanya, Bagaimana pendapat atasan saya tentang kinerja saya |
Could there be a promotion with a pay increase | Akankah ada promosi jabatan disertai kenaikan gaji |
Or could I lose my job | Atau apakah saya mungkin akan kehilangan pekerjaan |
Am I going to hear, 'Well done' or 'You're done'? | Akankah saya mendengar, Baik sekali pekerjaanmu atau Cukup sampai di sini |
As important as this kind of meeting is, the Bible speaks of another, far more significant review | Sepenting pertemuan itu, Alkitab membicarakan tentang penilaian lain yang jauh lebih penting |
After this life is past, we will stand before our Lord | Setelah kehidupan ini berakhir, kita akan berdiri di hadapan Tuhan kita |
Paul wrote, 'For we must all appear before the judgment seat of Christ, that each one may receive the things done in the body, according to what he has done, whether good or bad' | Paulus menulis, Sebab kita semua harus menghadap takhta pengadilan Kristus, supaya setiap orang memperoleh apa yang patut diterimanya, sesuai dengan yang dilakukannya dalam hidupnya ini, baik ataupun jahat |
We will not enter that future evaluation fearful of losing our salvation, nor will we desire personal benefit or human approval | Kita tidak akan menghadapi penilaian masa depan itu dengan rasa takut kehilangan keselamatan kita, dan tidak juga demi mencari keuntungan pribadi atau pujian dari manusia |
Instead, we will be eager to hear the Master say, 'Well done, good and faithful servant' | Namun sebaliknya, kita akan merasa sangat antusias saat mendengar sang Tuan berkata, Baik sekali perbuatanmu itu, hai hambaku yang baik dan setia |
The challenge before us as followers of Christ is to serve Him with excellence now so that we can hear His words, 'Well done' then | Tantangan di depan kita sebagai pengikut Kristus adalah melayani-Nya dengan sempurna sekarang ini sehingga pada saatnya kita dapat mendengar Dia berkata, Baik sekali |
Based on the way I am living today, what kind of review will I get when I see the Savior? | Berdasarkan cara hidup saya sekarang ini, penilaian apa yang akan saya dapatkan saat bertemu dengan sang Juruselamat? |
A missionary and I were invited to lunch with David, a man in his late seventies who generously supported the missionary's ministry | Saya dan seorang penginjil diundang untuk makan siang bersama David, seorang pria yang usianya sekitar tujuhpuluh tahun |
David was not able to visit the missionary's country | David tidak dapat mengunjungi negara yang menjadi tempat pelayanan misionaris |
but as he gave thanks for the food, he prayed with complete ease for the people, places, and situations there | Akan tetapi, ketika mengucap syukur untuk makanan yang dihidangkan, David berdoa dengan sepenuh hati untuk penduduk, tempat-tempat, dan situasi di negara para misionaris itu ditempatkan |
David had a perspective on missions that extended beyond his own country of Singapore | David memiliki perspektif tentang misi yang luasnya melampaui negaranya, Singapura |
Our Lord Jesus commanded us to have a worldwide perspective on missions | Tuhan kita Yesus Kristus memerintahkan kita supaya memiliki perspektif yang luas tentang misi |
When He said, 'Go therefore and make disciples of all the nations, | Ketika Yesus berkata, Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku |
teaching them to observe all things that I have commanded you' | dan ajarlah mereka melakukan segala sesuatu yang telah Kuperintahkan kepadamu |
He was not asking us to buy an around-the-world ticket to do His bidding | Dia tidak meminta kita untuk membeli tiket keliling dunia untuk melakukan perintah-Nya |
We may not have the opportunity to travel much beyond our own birthplace, | Kita barangkali tidak memiliki kesempatan untuk melakukan perjalanan keluar dari tempat kelahiran kita |
but we can be involved with what's going on in the world without leaving our hometown | Akan tetapi, kita dapat ikut terlibat dengan apa yang sedang terjadi di dunia tanpa harus meninggalkan kota tempat tinggal kita |
But how | Namun, bagaimana melakukannya |
Is there an international student living near you | Apakah ada mahasiswa internasional yang tinggal di dekat Anda |
A family from another country who is trying to cope with life in a new country | Apakah ada keluarga dari negara lain yang berusaha menjalani kehidupan di sebuah negara baru |
Or just a lonely person whom you can cheer up | Atau apakah ada seseorang yang merasa kesepian dan dapat Anda hibur |
Sharing Jesus' love with them is your way of crossing the oceans with the gospel. | Menceritakan tentang kasih Yesus kepada mereka adalah cara Anda melintasi lautan untuk mengabarkan Injil. |
The highway that winds around the southern shore of Lake Michigan can be treacherous in the winter | Jalan raya yang berliku-liku di sepanjang pantai selatan Danau Michigan menjadi sangat berbahaya di saat musim salju |
One weekend as we were driving back to Grand Rapids from Chicago, a buildup of snow and ice slowed traffic, caused numerous accidents, and almost doubled our drive time | Di suatu akhir minggu, ketika kami sedang berkendara kembali ke Grand Rapids dari Chicago, gumpalan salju dan es memperlambat laju lalu lintas, mengakibatkan sejumlah kecelakaan, dan hampir saja menyebabkan waktu perjalanan kami menjadi dua kali lebih lama |
We were relieved as we eased off the expressway onto our final road | Kami merasa lega saat kami melaju perlahan di jalur cepat menuju ke jalan final kami |
It was then that my husband said out loud, 'Thanks, Lord | Kemudian suami saya berkata dengan suara yang lantang, Terima kasih, Tuhan |
I think I can take it from here. | Kurasa aku sudah dapat mengatasi masalahnya sekarang |
Just as he finished saying the words, our car spun around 180 degrees | Segera setelah suami saya mengucapkan kalimat itu, mobil kami berputar 180 derajat |
As we came to a stop, hearts pounding | Saat mobil kami akhirnya berhenti, hati kami berdebar kencang |
we could just imagine God saying: 'Are you sure?' | Kami dapat membayangkan Allah berkata: Apakah kau yakin |
Why do we sometimes try to go it alone in life when at every moment we have access to God | Mengapa kita terkadang mencoba untuk berjalan sendiri di dalam hidup, padahal setiap saat kita mempunyai akses kepada Allah |
He said: 'I am with you and will keep you wherever you go' | Dia berkata: Aku menyertai engkau dan Aku akan melindungi engkau, ke mana pun engkau pergi |
And He assures us: 'I will never leave you nor forsake you' | Allah meyakinkan kita: Aku sekali-kali tidak akan membiarkan engkau dan Aku sekali-kali tidak akan meninggalkan engkau |
Scottish mathematician, theologian, and preacher Thomas Chalmers wrote: 'When I walk by the wayside, He is along with me | Seorang ahli matematika, teolog, dan pendeta Skotlandia, Thomas Chalmers , menulis: Ketika aku berjalan menyusuri tepi jalan, Dia bersamaku |
When I enter into company, amid all my forgetfulness of Him, He never forgets me | Ketika aku mendapat pekerjaan dan melupakan-Nya sama sekali, Dia tak pernah melupakanku |
Go where I will, He tends me, and watches me, and cares for me. | Ke mana pun aku pergi, Dia memeliharaku, dan memerhatikanku, dan menjagaku |
What a comfort to know that God is always with us we don't need to go through life alone! | Sungguh suatu penghiburan saat mengetahui bahwa Allah selalu bersama kitakita tidak perlu menjalani hidup sendiri. |
On January 1, 2008, Keith Severin and his 7-year-old son, Adrien, agreed that they would spend at least 15 minutes every day that year searching together for treasure | Pada tanggal 1 Januari 2008, Keith Severin dan Adrien, putranya yang berusia 7 tahun, bersepakat untuk meluangkan waktu sedikitnya 15 menit setiap hari selama setahun untuk bersama-sama berburu harta karun |
Carlos Alcala's article in the Sacramento Bee described how they went out each day in every kind of weather to see what they could find | Artikel tulisan Carlos Alcala di media Sacramento Bee menggambarkan bagaimana Keith dan Adrien pergi bersama setiap hari dalam kondisi cuaca apa pun untuk mencari benda-benda yang dapat mereka temukan |
A year later their collection of coins, golf balls, recyclable bottles and cans, and various other items had yielded more than $1,000 | Setahun kemudian semua koleksi mereka yang meliputi uang logam, bola golf, botol dan kaleng yang dapat didaur ulang, serta barang-barang lainnya telah menghasilkan uang lebih dari 10 juta rupiah |
In the process, they enjoyed many hours of companionship and fun | Selama proses pencarian itu, mereka menikmati banyak waktu kebersamaan dan kesenangan |
If we decided to spend 15 minutes a day searching for treasure in the Bible, what would we find | Jika kita menyediakan waktu 15 menit setiap hari untuk mencari harta karun di dalam Alkitab, apa yang akan kita temukan |
Solomon wrote: 'If you seek [wisdom] as silver, and search for her as for hidden treasures; then you will understand the fear of the Lord, and find the knowledge of God | Salomo menuliskan: Jikalau engkau mencarinya seperti mencari perak, dan mengejarnya seperti mengejar harta terpendam; maka engkau akan memperoleh pengertian tentang takut akan Tuhan dan mendapat pengenalan akan Allah |
Then you will understand righteousness and justice, equity and every good path' | Maka engkau akan mengerti tentang kebenaran, keadilan, dan kejujuran, bahkan setiap jalan yang baik |
Growth won't happen all at once | Pertumbuhan rohani tidak akan terjadi seketika |
But gradually, day by day, we will be changed through reading God's Word and obeying Him | Namun, setahap demi setahap, hari demi hari, kita akan diubahkan melalui pembacaan firman Allah dan kesediaan untuk menaati-Nya |
And think of the privilege and pleasure of spending time with our heavenly Father | Pikirkan tentang keistimewaan dan kepuasan yang kita peroleh ketika kita menyediakan waktu bersama dengan Bapa surgawi kita |
It begins with a willing commitment, continues with exciting discoveries, and leads to the treasure of wisdom and life. | Semua dimulai dari komitmen sepenuh hati, dilanjutkan dengan penemuan-penemuan yang menyenangkan, dan menuntun kita untuk memperoleh harta karun hikmat dan kehidupan. |
Longtime California pastor Ray Stedman once told his congregation: 'On New Year's Eve we realize more than at any other time in our lives that we can never go back in time | Suatu ketika Ray Stedman, seorang pendeta California yang telah lama melayani, pernah berkata kepada jemaatnya: Dibandingkan dengan waktu lain di hidup kita, di saat malam Tahun Baru kita menjadi lebih menginsafi bahwa kita tidak pernah dapat kembali ke masa lalu |
We can look back and remember, but we cannot retrace a single moment of the year that is past.' | Kita dapat memikirkan masa lalu dan mengenangnya, tetapi kita tidak dapat mengulang satu peristiwa pun yang telah berlalu |
Stedman then referred to the Israelites as they stood on the edge of a new opportunity | Kemudian Stedman merujuk kepada bangsa Israel saat mereka mengalami kekhawatiran dengan kesempatan baru yang mereka terima |
After four decades of desert wanderings by their people, this new generation may have wondered if they had the faith and fortitude to possess the Promised Land | Setelah mengembara selama empat dasawarsa di gurun, generasi yang baru ini mungkin bertanya-tanya apakah mereka memiliki iman dan ketabahan yang cukup untuk memiliki Tanah Perjanjian |
Their leader, Moses, reminded them that they had seen 'every great act of the Lord which He did' and that their destination was 'a land for which the Lord your God cares; the eyes of the Lord your God are always on it, from the beginning of the year to the very end of the year' | Pemimpin mereka, Musa, mengingatkan bahwa mereka telah melihat segala perbuatan besar yang dilakukan Tuhan dan tujuan mereka adalah suatu negeri yang dipelihara oleh Tuhan, Allah [mereka]: mata Tuhan, Allah [mereka], tetap mengawasinya dari awal sampai akhir tahun |
On New Year's Eve, we may fear the future because of events in the past | Pada malam Tahun Baru ini, kita mungkin mengkhawatirkan masa depan kita karena berbagai peristiwa yang telah terjadi di masa lalu |
End of preview. Expand
in Data Studio
README.md exists but content is empty.
- Downloads last month
- 18